Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Guru Menggunakan Metode Analitycal Hierarchy Procces

  • Sirtu Fillaili STMIK PPKIA Pradnya Paramita
  • Khoerul Anwar STMIK PPKIA Pradnya Paramita
  • Andri Prasetyo STMIK PPKIA Pradnya Paramita
Keywords: Sistem Penunjang Keputusan, Penilaian Kinerja Guru, Analitycal Hierarchy Process

Abstract

Saat ini penilaian kinerja guru merupakan sesuatu yang sangat penting dan dibutuhkan oleh sekolah, siswa, masyarakat maupun guru itu sendiri. Penilaian kinerja guru digunakan untuk membandingkan apakah guru tersebut pantas mendapatkan kenaikan pangkat atau apakah guru tersebut mendapatkan sertifikasi guru. Diharapkan dengan adanya penilaian kinerja guru dapat meningkatkan kualitas guru yang unggul dan berprestasi. Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan sistem pendukung keputusan penilaian kinerja guru terbaik di MTS Darul Huda Wlingi Blitar menggunakan metode Analitycal Hierarchy Procces (AHP) yang efektif. Pada penelitian ini, dibangun sebuah sistem pendukung keputusan penilaian kinerja guru menggunakan beberapa kriteria dan altenatif. Proses perhitungan menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dengan beberapa tahap diantaranya penyususnan hierarki, menentukan kriteria dan altenatif, menentukan nilai bobot, perhitungan matrik perbandingan berpasangan, dan perhitungan jumlah baris. Dan hasil penelitian didapatkan bahwa kejujuran penilaian sangat penting untuk mendapatkan hasil penilaian kinerja yang tepat, selain itu hasil penilaian kinerja sangat mempengaruhi oleh pemberian bobot pada masing-masing kriteria. Pemberian bobot kurang baik berpengaruh karena masing-masing guru memiliki nilai yang baik untuk sebuah kriteria namun buruk untuk kriteria yang lain, sehingga dalam hal ini perhitungan AHP cukup efektif dalam menyelesaikan masalah.

References

[1] A. Sasongko, I. F. Astuti, and S. Maharani, “Pemilihan Karyawan Baru Dengan Metode Ahp ( Analytic Hierarchy Process ),” vol. 12, no. 2, pp. 88–93, 2017.
[2] I. F. Adi, A. Diana, F. T. Informasi, and U. B. Luhur, “Sistem Pendukung Keputusan Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process ( Ahp ) Untuk Pemilihan Karyawan Terbaik Pada Toko Sepatu Saman Shoes,” vol. 9, no. 2, pp. 265–280, 2022.
[3] A. Khusairi and M. Munir, “Analisa Kriteria Terhadap Pemilihan Supplier Bahan Baku Dengan Pendekatan Analytical Hierarchy Process ( Ahp ) ( Studi Kasus : Pt Xx Pandaan Pasuruan ),” vol. 2, no. 1, pp. 37–53, 2015.
[4] T. Informatika, F. Teknik, and S. Fitness, “Pemilihan Suplemen Fitness Menggunakan Metode Fuzzy Analythical Hierarchy Process ( F-Ahp ),” 2022.
[5] G. Setiadi and W. Hadikurniawati, “Implementasi Metode Hybrid AHP-SAW-TOPSIS Untuk Pemilihan Taman TOGA,” vol. 9, no. 1, pp. 18–25, 2022.
[6] Patah Herwanto, a. s.. Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Prestasi Belajar Peserta Didik Berdasarkan Kurikulum 2013 Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW) Di SMKN 1 Karang Tengah Cianjur. 1-26, (2014)
[7] Fahrizal. (2016). Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Guru Berdasarkan Hasil Evaluasi Umpan Balik Dari Beban Kerja Menggunakan Metode Analitycal Hierarchy Proses (AHP). 1-9.
[8] Eldin, R. A.). A Decision Support System For Performa Evaluation . 1-8. (2012
[9] Sugiharto, R. T. “The Decision Support System Design Of Employee Performace Appraisal Using Analyical Hierarchi Process (AHP) Method.” 1-6., (2011).
[10] Mutmainah, U. M. “Employee Performance Appraisal Model Using Human Resources Scorecard And Analytical Hierarchy Process (AHP)”. 1-4, (2017)..
[11] C. Lin and G. Kou, “A heuristic method to rank the alternatives in the AHP synthesis,” Appl. Soft Comput., vol. 100, no. xxxx, p. 106916, 2021, doi: 10.1016/j.asoc.2020.106916.
[12] Y. Han, Z. Wang, X. Lu, and B. Hu, “Application of AHP to road selection,” ISPRS Int. J. Geo-Information, vol. 9, no. 2, pp. 12–24, 2020, doi: 10.3390/ijgi9020086.
[13] S. Sutrisno, A. Susano, and A. Darmawan, “Perancangan Sistem Penentuan Objek Wisata Pantai Terbaik Di Bali Menggunakan Metode Fuzzy Ahp (F- Ahp),” Simetris J. Tek. Mesin, Elektro dan Ilmu Komput., vol. 9, no. 1, pp. 99–108, 2018, doi: 10.24176/simet.v9i1.1884.
[14] M. Ashek-Al-Aziz, S. Mahmud, M. Azizul Islam, J. Al Mahmud, and K. Md Hasib, “A Comparative Study of AHP and Fuzzy AHP Method for Inconsistent Data,” Int. J. Sci. Basic Appl. Res., vol. 54, no. 4, pp. 16–37, 2020.
[15] P. Arunagiri and A. Gnanavelbabu, “Comparative Analysis of AHP and Fuzzy AHP Results for the Identification of Lean Waste,” Int. Conf. Adv. Mater. Manuf., no. September 2020, 2016.
[16] R. D. Astanti, S. E. Mbolla, and T. J. Ai, “Raw material supplier selection in a glove manufacturing: Application of AHP and fuzzy AHP,” Decis. Sci. Lett., vol. 9, no. 3, pp. 291–312, 2020, doi: 10.5267/j.dsl.2020.5.005.
[17] Y. Park, S. Lee, and J. Lee, “Comparison of fuzzy AHP and AHP in multicriteria inventory classification while planning green infrastructure for resilient stream ecosystems,” Sustain., vol. 12, no. 21, pp. 1–25, 2020, doi: 10.3390/su12219035.
[18] R. Ohta, V. A. P. Salomon, and M. B. Silva, “Selection of industrial maintenance strategy: Classical AHP and fuzzy AHP applications,” Int. J. Anal. Hierarchy Process, vol. 10, no. 2, pp. 254–265, 2018, doi: 10.13033/ijahp.v10i2.551.
Published
2020-10-17